Sewage Treatment Plan Biosistem
STP Biosistem dilengkapi dengan pompa backwash proses penguraian lumpur hasil olahan, kembali ke proses terdepan sehingga STP Biosistem tidak akan pernah penuh. STP Biosistem juga dilengkapi dengan Disinfectan Feeder yang berisi klirin yang di-inject ke dalam tangki menggunakan dossing pump, serta dilengkapi dengan Pompa Effluent untuk memperlancar pembuangan limbah (Effluent) langsung ke saluran kota dan sudah sangat ramah lingkungan, hal ini membantu mengatasi pencemaran air tanah sehingga menjadikan lingkungan bersih dan sehat